AGRIBISNIS
Pada kesempatan kali ini saya akan membahas artikel tentang Agribisnis sebagai pegangan kegiatan usaha tani yang berorientasi pada pasar sehingga memberikan keuntungan yang optimal.
Usaha tani kebanyakan masih bersifat tradisional. oleh karna itu masalah tersebut menjadi slah satu sebab rendahnya produktivitas dan pemasaran hasil pertanian di Indonesia. usaha tani memerlukan penanganan khusus sejak persiapan hingga dipasarkan. kaarna itu untuk dapat memberikan keuntungan yag optimal, usaha tani perlu dilakukan dengan pendekatan agribisnis.
Adanya peubahan pola pikir menjadi salah satu upaya untuk meningkatkan taraf hidup petani. salah satu pola pikir yang perlu dirubah adalah pola pikir usaha tani yang berorientasi konsumsi menjadi usaha tani yang berorientasi pasar. usaha tani yang berorientasi pasar hendaknya dirancang sesuai dengan permintaan pasar.
Sekian artikel tentang Agribisnis Usaha tani, baca juga artikel lainnya tentang :
Manajemen atau Pengelolaan Usaha Tani;
Aspek-aspek dalam manajemen atau Pengelolaan Usaha Tani
Manajemen Produksi Usaha Tani
Semoga bermanfaat.
No comments:
Post a Comment